Gambar diatas adalah gambar
cara pemasangan paralel aki. Tujuan dari
paralel aki adalah untuk mendapatkan voltage yang sama tetapi ampere hour bertambah besar. Misal 2unit
aki 12V 100Ah jika diparalel akan menghasilkan tegangan sebesar 12V 200Ah . Hal itu tetap membuat voltage
aki 12VDC dan ampere hour bertambah menjadi 200Ah